Bharada E Sidang Hari ini, Netizen Serbu Akun IGnya, Eh Malah Fokus pada Kegantengan Bharada E

- Selasa, 18 Oktober 2022 | 14:37 WIB
Instagram Bharada E dibanjiri dukungan (tangkap layat)
Instagram Bharada E dibanjiri dukungan (tangkap layat)

 

KLIKANGGARAN-- Sidang terdakwa Bharada E atau Richard Eliezer berbeda dengan sidang terdakwa sebelumnya.

Persidangan di hari terpisah dengan Ricky Rizal Wibowo, Kuat Ma'ruf, Putri Candrawathi dan Ferdy Sambo, durasi persidangan Bharada E lebih cepat dari yang lain.

Fakta menarik didapat dari akun instagram Bharada E @r.lumiu yang malah dibanjiri dukungan netizen.

Padahal tak ada postingan baru dari instagram Bharada E, netizen memberi komentar di postingan lamanya pada tanggal 29 November 2017.

Baca Juga: Tak Ajukan Eksepsi Seperti Ferdy Sambo , Bharada E Ngaku Salah namun Sampaikan Tunduk Perintah

Mereka membayangkan bagaimana posisi Bharada E dihadapan Ferdy Sambo.

"Jangan gentar Bharada E orang-orang belum ngerasain gimana ketemu dan intimidasi orang psikopat!" tulis seorang netizen.

Banyak dukungan untuk Bharada E diantaranya berharap diberi kekuatan.

"Bismlillah semoga di pengadilan ichad d kasi kekuatan dan dibebaskan dari hukuman," sambung akun netizen lain.

"Semangat Icad ganteng manis, berkata jujurlah apa adanya karena kejujuranmu bisa menyelamatkanmu," tulis fikacahaya.fika.

Baca Juga: Arist Merdeka Sirait Mewakili KPAI Angkat Suara dan Terlihat Geram pada Kebucinan Lesti Kejora

Namun ada juga yang melarang bela Ichad panggilan Bharada R karena wajah gantengnya.

" yang belain karena kak icad ganteng stop disini. Shame on you.kalian ga liat dari sisi rapun kak icad kalian cuman mikirin ganteng.aku belain da bukan karena doa ganteng tapi aku tau posisi dia gimana, rasanya sakit banget kalo kalian kayak gitu," tulis akun netizen lain.*

Halaman:

Editor: Ratih Sugi

Sumber: Instagram @r.lumiu

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X