KLIKANGGARAN -- Wali Kota Bandung, Yana Mulyana disorot usai insiden kebakaran Balai Kota Bandung hari ini, Senin, 7 November 2022.
Wali Kota Bandung Yana Mulyana diketahui merupakan wali Kota Bandung masa jabatan 2018-2023.
Wali Kota Bandung Yana Mulyana kala itu menggantikan Oded Muhammad Danial.
Baca Juga: Balaikota Bandung Kebakaran, Wali Kota Yana Mulyana Ngacir saat Rapat
Lantas siapa Wali Kota Bandung Yana Mulyana sebenarnya? Simak profil singkatnya berikut.
DIkutip dari Wikipedia, H. Yana Mulyana, S.E., M.M. atau Kang Yana lahir di Bandung 17 Februari 1965.
Yana Mulyana adalah seorang pengusaha dan politikus Indonesia yang kini menjabat sebagai Wali Kota Bandung sisa masa jabatan 2018–2023 menggantikan Oded Muhammad Danial setelah sebelumnya terpilih sebagai Wakil Wali Kota Bandung dalam Pilwalkot tahun 2018.
Baca Juga: Balai Kota Bandung Kebakaran, Detik-detik Api Melalap Habis Terekam Kamera
Yana Mulyana adalah anak dari tokoh Angkatan 45, Soepardjo.
Kali ini namanya ramai diperbincangkan publik usai kantor Balai Kota Bandung kebakaran.
Silakan bagikan artikel ini dan selalu jaga kesehatan.
Artikel Terkait
Inilah Profil Rohimah, ART asal Garut Diduga Disekap dan Disiksa Majikan, Berhasil Diselamatkan Warga
Inilah Profil Memes Prameswari, Benarkah Resmi Menikah dengan Sule?
Inilah Profil Filep Karma, Aktivis Organisasi Papua Merdeka, Ditemukan Meninggal Dunia di Pantai Jayapura
Inilah Profil Popon Kerok, Materi Open-minded dan Close-maindednya Trending di Twitter
Inilah Profil Elyasa Budiyanto, Diduga Perusak Baligo 'Terima Kasih Pak Jokowi' Viral di Media Sosial
Inilah Profil Bossman Mardigu, Trending di Twitter Usai Bahas Powerbank untuk Rumah: Bye Bye PLN Batubara
Inilah Profil Arya Wedakarna alias AWK, Trending di Twitter Diduga Lecehkan Umat Hindu di Bali
Inilah Profil Raja Ali Haji bin Raja Haji Ahmad, Tokoh Sastra Melayu yang Dipajang dalam Google Doodle
Inilah Profil Johnny NCT 127, Viral Karena Dipanggil Johnny Simanjuntak, Siapa Sebenarnya?
Inilah Profil Jerome Polin, Trending di Twitter karena Ajak Member NCT 127 Tiktok dan Foto Bareng