Kaesang Pangarep siap Nikahi Erina Gudono, Inilah Bocoran Tamu Undangannya

- Senin, 5 Desember 2022 | 13:11 WIB
Erina dan Kaesang (Instagram @erinagudono)
Erina dan Kaesang (Instagram @erinagudono)

KLIKANGGARAN --Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono sudah di depan mata, lalu siapa sajakah yang menjadi tamu undangan mereka.

Rencananya Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akan berlangsung di Yogyakarta Sabtu (10/12/2022) dan kota Solo Mingg (11/12/2022), inilah daftar tamu undangan mereka.

Ada sekitar 3000 tamu undangan Pernikahan Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.

Baca Juga: Jodhi Yudono Terima SK Mandat Presidium Sementara, Mubes IWO Digulir Tahun Kedepan

Menurut Gus Miftah pada awak media yang mewawancarainya banyak youtuber dan influencer yang diundang

"Saya dengar juga banyak teman-teman artis, YouTuber, influencer yang mungkin hadir di pernikahan ini," Ujar Gus Miftah.

Namun Gus Miftah enggan menyebutkan siapa saja Youtuber dan Influencer yang akan hadir.

Baca Juga: Indonesia Raih Dua Gelar Juara di Bahrain International Challenge 2022, Ester Kembali Gagal Raih Juara

Meskipun dirinya diundang, namun Gus Miftah mengaku berhalangan hadir itu karena sedang berada di Eropa.

"Kemungkinan di tanggal itu ditanya saya di mana, saya jawab di Eropa! " Tukas Gus Miftah.

Meskipun tak bisa hadir namun Gus Miftah mendoakan supaya pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono langgeng seperti Jokowi. *

Editor: Kitt Rose

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X